Liga terbesar di eroapa bahkan di dunia akhirnya dimulai, nah ini bro jadwal dari liga champion edisi tahun 2010 dan 2011. Siapakah yang akan menjadi juara, real madirid kah dengan jose morinhonya, inter milan sebagai juara tahun lalu, ataukah barcelona yang disebut-sebut sebagai tim terbaik dunia saat ini. Yang pasti liga champion ini memiliki jadwal yang berat terutama di grup G yang sepertinya menjadi neraka. Ada tiga tim yang pernah menjadi juara disini. Nah ini bro Jadwal lengkap liga champion 2010-2011
Grup A :
1. Inter Milan
2. Werder Bremen
3. Tottenham
4. Twente
Grup B :
1. Lyon
2. Benfica
3. Schalke
4. H. Tel-Aviv
Grup C :
1. Man. United
2. Valencia
3. Rangers
4. Bursaspor
Grup D :
1. Barcelona
2. Panathinaikos
3. Kobenhavn
4. Rubin Kazan
Grup E :
1. Bayern
2. AS Roma
3. Basel
4. CFR Cluj
Grup F :
1. Chelsea
2. Marseille
3. Spartak Moskva
3. Zilina
Grup G :
1. Ac Milan
2. Real Madrid
3. Ajax
4. Auxerre
Grup H :
1. Arsenal
2. Shakhtar Donetsk
3. Braga
4. Partizan
Babak 16 besar akan menggunakan sistem pertandingan kandang-tandang. Leg pertama akan digelar pada 15, 16, 22, dan 23 Februari 2011 dan leg kedua pada 8,9, 15, dan 16 Maret 2011.
Berikut adalah hasil lengkap undian babak 16 besar tersebut.
AS Roma vs Shakhtar Donetsk
AC Milan vs Tottenham Hotspur
Valencia CF vs Schalke 04
Inter Milan vs Bayern Muenchen
Olympique Lyonnais vs Real Madrid
Arsenal vs Barcelona
Olympique Marseille vs Manchester United
Kobenhavn vs Chelsea
0 komentar:
Posting Komentar